PT Inkasa Jaya Aluminium Loker Pasuruan

Pada artikel ini kami akan membagikan informasi seputar lowongan pekerjaan di area Jawa Timur. Jika ada informasi yang sekiranya kurang jelas, silahkan kalian hubungin kontak yang tertera atau cek di website resminya. Kami akan selalu memfilter loker yang sudah tervalidasi keasliannya. Namun jika ada loker yang meminta transfer uang dahulu ke kalian maka kalian tinggalkan saja loker tersebut.





PT Inkasa Jaya Aluminium (inkalum) merupakan Produsen di Indonesia untuk Produk Aluminium Ekstrusi dengan produk INKALUM

Loker Pasuruan  PT Inkasa Jaya Aluminium

Saat ini PT Inkasa Jaya Aluminium sedang membuka loker jatim dengan penempatan di Kabupaten Pasuruan. Posisi yang dibutuhkan oleh PT Inkasa Jaya Aluminium adalah Wakil Kepala PPIC dan Accounting Supervisor.  Berikut informasi lebih jelas tentang loker pasuruan PT Inkasa Jaya Aluminium

Kualifikasi  Wakil Kepala PPIC yang dibutuhkan:

  • Pria / Wanita
  • Pendidikan S1 Teknik Industri
  • Usia maks 35 tahun
  • Pengalaman min. 5 th di bidang PPIC & Warehouse pada perusahaan Manufacturing
  • Memiliki kemampuan Leadership & komunikasi yang baik
  • Mampu bekerja sama dalam tim, disiplin, dan bekerja sesuai deadline
  • Menguasai Microsoft Office, terutama Microsoft Excel

 

Persyarat Wakil Kepala PPIC:

  • CV Lengkap dengan Pas Foto Terbaru
  • Scan ljazah & Transkrip Nilai Terakhir
  • Scan KTP dan KK
  • Scan SKCK yang masih Aktif
  • Scan Surat Pengalaman Kerja
  • Scan Sertifikat Vaksin
  • Scan Surat Keterangan Sehat
  • Scan Sertifikat Pendukung

 

Kualifikasi Accounting Supervisor yang dibutuhkan:

  • Wanita
  • Pendidikan S1 Akuntansi / Management Keuangan
  • Usia Maks. 35 Tahun
  • Pengalaman min. 5 th di bidang Akuntansi
  • Mampu membuat & menganalisa Laporan Keuangan
  • Memiliki pengetahuan tentang Perpajakan, & ijazah brevet merupakan nilai tambah
  • Mampu bekerja sama dalam Tim, disiplin, teliti, dan bekeria sesuai deadline
  • Menguasai Microsoft Office, terutama Microsoft Excel

 

Persyaratan Accounting Supervisor:

  • CV Lengkap dengan Pas Foto Terbaru
  • Scan ljazah & Transkrip Nilai Terakhir
  • Scan KTP dan KK
  •  Scan SKCK yang masih Aktif
  • Scan Surat Pengalaman Kerja
  • Scan Sertifikat Vaksin
  • Scan Surat Keterangan Sehat
  • Scan Sertifikat Pendukung


Jika kalian berminat dengan loker pasuruan ini bisa mengirim CV dan Lamaran ke: bit.ly/inkalum_rekrutmen , paling akhir pendaftaran 28 Feb 2023

Itulah loker pasuruan  hari ini yang bisa kami berikan. Jika sekiranya informasi lowongan ini bermanfaat, silahkan share ke temen-temen kalian. Jangan lupa join di grup telegram kami di t.me/jatimlokercom. Selamat mencoba.

Jatim loker adalah website yang secara rutin membagikan info lowongan pekerjaan yang berada di daerah Jawa Timur. Kami mencoba akan membagikan info loker jatim minimal 5 dalam sehari. Semua loker di setarakan, tidak ada yang lebih tinggi atau lebih rendah. Karena kami yakin masih banyak orang yang mencari lowongan pekerjaan. Jika kalian memiliki info loker wilayah jawa timur silahkan email kami di muhhamadroyyan120@gmail.com

Posting Komentar untuk "PT Inkasa Jaya Aluminium Loker Pasuruan "