Mie Gacoan Loker Jatim

 Pada artikel ini kami akan membagikan informasi seputar lowongan pekerjaan di area Jawa Timur. Jika ada informasi yang sekiranya kurang jelas, silahkan kalian hubungin kontak yang tertera atau cek di website resminya. Kami akan selalu memfilter loker yang sudah tervalidasi keasliannya. Namun jika ada loker yang meminta transfer uang dahulu ke kalian maka kalian tinggalkan saja loker tersebut.

"Mie Gacoan" adalah sebuah merk dagang dari jaringan restaurant mie pedas yang salah satu nomer 1 di indonesia. Mie gacoan menjadi anak perusahaan dari PT Pesta Pora Abadi. 

Mie gacoan sendiri berdiri dari tahun 2016 dan hingga saat ini merk "Mie Gacoan" telah tumbuh menjadi market leader di sebagian besar wilayah Indonesia. 

Loker Jatim Mie Gacoan

Saat ini Mie Gacoan sedang membuka loker jatim dengan posisi sebagai teknisi resto dengan penempatan di Jawa Timur. Berikut kualifikasi yang dibutuhkan oleh Mie Gacoan untuk mengisi posisi teknisi resto.

Kualifikasi yang Dibutuhkan

  • Pria dengan usia maksimal 35 tahun.
  • minimal pendidikan SMA, SMK, Sederajat.
  • Memiliki pengetahuan dan keahlian teknik (Genset, Panel Elektrikal. Motor listrik.
  • Pompa Air, AC).
  • Memiliki pengalaman maintenance gedung (lebih diutamakan).
  • Dapat bekerja secara individu dan tim.
  • Komunikatif dan berintegrasi tinggi.
  • Dapat mengoperasikan komputer dan membuat laporan.
  • Memiliki kenalan teknisi lokal.

Itulah beberapa kualifikasi yang di syaratkan oleh Mie Gacoan untuk loker jatim kali ini. Sedangkan berikut jobdesc harian yang akan kalian lakukan jika keterima di loker Mie Gacoan.

  • Melakukan pengecekan seluruh equipment dan fasilitas pendukung resto setiap pre-opening.
  • Menyelesaikan kendala teknis resto.
  • Melaksanakan maintenance seluruh equipment dan fasilitas resto sesuai jadwal yang telah di tentukan.
  • Membuat laporan aktifitas bulanan.

Jika kalian tertarik dengan loker jatim dari Mie Gacoan ini silahkan klik menu apply tersebut atau buka link. Loker ini sudah tervalidasi keasliannya oleh tim jatimloker. Loker ini bisa ditutup sewaktu-waktu.

Itulah loker jatim hari ini yang bisa kami berikan. Jika sekiranya loker jatim ini bermanfaat, silahkan share ke temen-temen kalian. Jangan lupa join di grup telegram kami di t.me/jatimlokercom. Selamat mencoba.

Jatim loker adalah website yang secara rutin membagikan info lowongan pekerjaan yang berada di daerah Jawa Timur. Kami mencoba akan membagikan info loker jatim minimal 5 dalam sehari. Semua loker di setarakan, tidak ada yang lebih tinggi atau lebih rendah. Karena kami yakin masih banyak orang yang mencari lowongan pekerjaan. Jika kalian memiliki info loker wilayah jawa timur silahkan email kami di muhhamadroyyan120@gmail.com


Posting Komentar untuk "Mie Gacoan Loker Jatim"